FAKTA TENTANG BAGIAN TUBUH MANUSIA, UNIK BANGET LOH!
Manusia adalah makhluk yang diciptakan paling sempurna oleh Tuhan, manusia diciptakan oleh Tuhan dengan segala kelebihan dan keunikannya. walauapun manusia diciptakan dengan paras yang beragam akan tetapi pada dasarnya banyak keunikan dan kelebihan pada setiap bagian tubuh manusia yang jarang diketaahui , berikut beberapa fakta bagian tubuh manusia :
Ginjal sebagai organ dalam manusia ternyata memiliki kerja cukup berat. Setiap hari, organ ini bisa memproses sekitar 200 liter atau setara 50 galon darah untuk menyaring sekitar 2 liter limbah dan air
Hidung manusia berfungsi untuk menghirup dan mencium aroma tertentu. Katanya, organ ini bisa mengenali hingga satu triliun aroma yang berbeda
Tubuh manusia ternyata mengandung banyak sel. Ada hampir 100 triliun sel yang ada di dalam tubuh
Rambut kotor ternyata bagus untuk lingkunganmu. Berdasarkan studi Missouri University of Science and Technology, rambut menyerap polusi udara. Minyak kulit kepala juga berkontribusi besar terhadap hal itu. Jadi kalau kamu membantu lingkunganmu, jangan keramas.
Kaki manusia memiliki total keseluruhan 52 tulang. Masing-masing kaki dibentuk oleh 26 tulang. Itu hampir seperempat tulang untuk seluruh tubuhmu. Selain itu kakimu juga memiliki 33 sendi dan 100 otot, ligamen dan tendon.
Komentar
Posting Komentar